Kegiatan Satpol PP Kota Banjarbaru
Nomor Dokumen
300371772
Tanggal Publish
09 January 2025
Jenis Informasi
Informasi Kinerja
Kategori Dokumen
Berkala
Tipe Dokumen
Text (.pdf)
Penerbit
SatpolPP Kota Banjarbaru
Kandungan Informasi
Izin melaporkan Kegiatan Satuan Polisi Pamong Praja Kota Banjarbaru melalui Seksi Lidik dan Sidik Hari/ tanggal : Selasa, 7 Januari 2025 Pukul : 10:00 wita - selesai Menindaklanjuti surat dari Dinas Perdagangan dan Perindustrian tanggal 27 Desember 2024 No/.500.2.2.11/1143.2-Pasart/DISDAGPERIN perihat Teguiran I Tunggakan Restribusi An. Decky Amelia Pemegang Hak Seawa Toko No.07 Pujasera Minggu Raya. Dengan melakukan koordinasi dengan instansi terkait dan pemeriksaan lapangan. Berdasarkan hasil koordinasi dengan Disperindag serta pemeriksaan lapangan, diketahui bahwa hingga saat ini pihak pengelola toko pujasera No 7 belum melunasi kewajiban pembayaran retribusi untuk periode tiga bulan terakhir meski telah diberikan surat teguran kedua yang berakhir pada tanggal 8 Januari. Dan apabila dalam kurun waktu tujuh hari ke depan kewajiban tersebut belum juga dipenuhi maka sebagai konsekuensinya toko tersebut akan disegel. Hingga saat ini, upaya untuk meminta keterangan langsung kepada yang bersangkutan belum membuahkan hasil karena yang bersangkutan tidak berada di tempat. Dokumentasi terlampir: